BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Petani dan Masa Depan Pertanian NTB

Petani Dan Masa Depan Pertanian NTB
Editor Maharani
Desain Cover Herman Rakha
Layout Herman Rakha
Buku ini tidak untuk kegiatan komersialisasi. Mengutip atau
memperbanyak sebagian atau seluruh isi harus dengan seizin dari
Lombok Research Center selaku penerbit.
Cetakan 1 Agustus 2019
Ukuran Buku : 14 x 21 cm
Jumlah Halaman : I + 134 Halaman
Diterbitkan Oleh :
Lombok Research Center

Summary: 

Sektor pertanian dan perkebunan di NTB masih menjadi penyedia lapangan kerja yang menopang perekonomian NTB. Data Pusat Statistik (BPS) Provinsi NTB menyatakan bahwa terdapat 33,48 persen penduduk NTB bekerja pada sektor ini dari jumlah penduduk diperkirakan sebanyak 5,07 juta jiwa berdasarkan Sakernas pada tahun 2018 (BPS NTB, 2019). Namun, yang perlu menjadi kekhawatiran adalah tenaga kerja yang terserap itu sebagian besar tingkat  pendidikannya adalah SMP dan SD ke bawah. Badan Pusat Statistik NTB (2017) menyatakan bahwa penduduk NTB yang berumur 15 tahun ke atas yang bekerja pada sektor pertanian pada tahun 2015 (39,01%) dan tahun 2016 (38,90%). Hal ini menunjukkan bahwa terjadi penurunan minat terutama pada generasi muda untuk bekerja di sektor pertanian. Tingkat pengangguran yang rendah hanya memecahkan masalah penyerapan tenaga kerja namun, belum mampu memberikan indikasi mengenai kualitas pekerja.

Topik: 
AttachmentSize
PDF icon Buku LRC OK.pdf14.74 MB
Rating: 
Average: 3.5 (2 votes)