BEKERJA DAN BERBAKTI UNTUK KEMAJUAN KTI

Nasional

Indonesia Targetkan Raih 9,5 Juta Wisatawan Asing

Indonesia Targetkan Raih 9,5 Juta Wisatawan Asing
TEMPO.COTEMPO.CO – 1 jam 40 menit lalu

TEMPO.CO, Berlin - Industri pariwisata Indonesia diperkirakan akan tetap tumbuh tinggi. Direktur Jenderal Pemasaran Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Esthy Reko Astut mengatakan tahun 2014, Indonesia memasang target meraih 9,5 juta wisatawan asing. Hal itu disampaikan Esthy saat pembukaan anjungan Indonesia dalam salah satu pameran wisata terbesar di dunia, yakni Internationale Torismus Börse di Berlin, Jerman, kemarin.

Sistem Merit untuk Angkat Pejabat

Aparatur Sipil Negara
Sistem Merit untuk Angkat Pejabat

JAKARTA, KOMPAS — Pengisian jabatan pimpinan birokrasi pemerintahan akan didasarkan pada sistem merit, tak lagi ditentukan kedekatan dengan kepala daerah atau menteri. Komisi Aparatur Sipil Negara berhak mengawasi pengisian semua jabatan tersebut dan memberikan sanksi jika dalam pengisian itu ditemukan pelanggaran.

Plan Indonesia Vacancies -Urgently Required

Plan is an international humanitarian, child-centered community development organization without religious, political or governmental affiliation.  Plan’s vision is a world in which all children realize their full potential in societies that respect people’s rights and dignity.
 
Plan Indonesia is looking for a dynamic Indonesian national to fill the positions of:
 
Youth Economic Empowerment (YEE) Project Manager-Contract based
( Based in Soe-Kefamenanu )

BPJS Ketenagakerjaan Bangun Akademi Jaminan Sosial

BPJS Ketenagakerjaan Bangun Akademi Jaminan Sosial
Rabu, 5 Maret 2014 08:47 WIB

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan segera merealisasikan pembangunan learning center yang jadi pusat peningkatan sumber daya karyawan yang saat ini berjumlah 3.820 orang.

Nantinya, learning center itu juga akan terbuka untuk umum yang dikembangkan sebagai akademi atau pusat kajian jaminan sosial.

Cegah Kebakaran Hutan, Kemenhut Terjunkan Tim Khusus di Tiap Desa

Cegah Kebakaran Hutan, Kemenhut Terjunkan Tim Khusus di Tiap Desa

    Written by  Gungun Gunawan
    Tue,04 March 2014 | 23:00

KBR68H, Jakarta - Kementerian Kehutanan mengaku telah mempersiapkan petugas pemantau bencana kebakaran hutan dan lahan di tiap provinsi di Indonesia. Juru bicara Kementerian Kehutanan, Sumarto Suharno mengatakan, kementeriannya menerjunkan 60 personel per provinsi dengan peralatan penuh termasuk menggunakan zat kimia. (Baca: Agung Laksono: 25 Perusahaan Jadi Tersangka Pembakaran Hutan)

Pages