Mewujudkan Kedaulatan Pangan Masyarakat Pesisir Indonesia
Perkumpulan PRAKARSA
Summary:
Kebijakan politik agraria dan (kedaulatan) pangan dalam beberapa dekade terakhir mendapat tantangan internal terutama dari dua dilema kembar yaitu: kebijakan politik pangan nasional yang tidak berhitung pada capital lain (the other capital) berupa masyarakat produsen utama pangan dan tradisinya—dalam hal tersebut kebijakan pangan nasional sering hanya berorientasi pada struktur modal dan profit.
URL:
Rating: